๐ข [DO’A DAN DUKUNGAN UNTUK PARA SANTRI KITA]
๐ข ุจูุณูู ู ุงูููููู ุงูุฑููุญูู ููู ุงูุฑููุญููู ู
Alhamdulillah, dengan memohon pertolongan kepada Allah Ta’ala, Perwakilan Santri Madrasah Aliyah Ibnu Abbas As-Salafy sedang mengikuti:
โจ Olimpiade Bahasa Arab 2025 โ Tingkat Kabupaten/Kota โจ
Pada hari ini, Sabtu, 24 Mei 2025.
Oleh karena itu, mari kita doakan dan beri dukungan penuh kepada para santri kita yang saat ini sedang berjuang untuk mengharumkan nama Madrasah dan Pondok kita tercinta. Adapun Nama Santri yang sedang mengikuti kompetisi ini adalah sebagai berikut:
1๏ธโฃ Muhammad Azzam Asyafiq (10A)
2๏ธโฃ Amirul Raditya Khalid (10C)
3๏ธโฃ Priandika Daffa Utama (10C)
4๏ธโฃ Fabian Raka Pratama (10C)
Kita berharap semoga para santri kita diberikan kemudahan, ketenangan, dan hasil terbaik oleh Allah ๏ทป. Aamiin Yaa Rabbal’aalamiin.
Mari kita iringi dengan doa:
ุงููููููู ูู ูุงู ุณููููู ุฅููุงูู ู ูุง ุฌูุนูููุชููู ุณููููุงู ููุฃูููุชู ุชูุฌูุนููู ุงููุญูุฒููู ุฅูุฐูุง ุดูุฆูุชู ุณููููุงู
Beri Komentar